Cara Lengkap Memasang Live Traffic Feed dari situs feedjit


Kali ini saya ingin berbagi tentang Cara Lengkap Memasang Live Traffic Feed dari situs feedjit. 

Live Traffic Feed dari situs feedjit.com sangat penting bagi sebuah blog untuk mengetahui history/mengetahui pengunjung blog kita secara Live dan lebih hebatnya lagi kita bisa melihat keyword atau kata-kata apa yang dituliskan di mesin pencari seperti google dan lain-lainnya.

Oke! Langsung saja, simak dengan seksama ya !!

  • Kunjungi Link Berikut http://feedjit.com maka akan muncul penampakan situs seperti berikut :
  • Maka Widgetnya akan Tampil seperti gambar di atas

  • Untuk contoh tampilan Live Traffic Feednya bisa di liat di samping kanan, udah saya bundarin mirip bulan di foto di atas. :-)
  • Jangan Lupa Utak atik aja untuk menghasilkan Live Traffic Feed yang teman-teman inginkan
  • Liat Panah kuning di atas, ada pilihan Select a color schema, gunanya adalah mengubah skema warna Live Traffic Feed di samping kanan.
  • Liat Panah Biru, ada pilihan Select widget width (pixels), gunanya adalah mengatur ukuran lebar
    Live Traffic Feed teman2.
  • Panah Warna Merah, ada pilihan Number of visitors feedjit shows, maksudnya adalah untuk menentukan berapa jumlah pengunjung yang akan terlihat di Live Traffic Feed teman-teman.
  • Terus Panah yang warna merah muda, yang panahnya arah kebawah ada pilihan Costumize your color schema, gunanya adalah mengubah warna-warna Live Traffic Feed sesuai keinginan sendiri. Silahkan aja teman2 bereksprimen di sini.
  • Setelah udah memilih tampilan yang di inginkan, maka ada tahap selanjurnya, yaitu memilih di mana anda akan memasang widget Live Traffic Feed dari feedjit.
  • Liat Bundaran yang saya bikin di gambar di atas, silahkan pilih di mana anda akan memasang  widget Live Traffic Feed, pilihannya ada Blogger Blog, Wordpress.org Blog dan Other Blog or Website
  • Setelah memilih yang sesuai dengan kebutuhan anda, maka klik Go! maka akan muncul penampakan seperti gambar di bawah ini.
 
  •  Akhirnya tinggal copy aja kodenya yang sudah saya tandai dengan panah, mudahkan teman2.
  • Seterusnya kalau anda pengguna blogger maka masuklah di menu tata letak di blog anda.
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgRttN69avcsDb8pmgCCv6TjkFm7HusAuytzHXnb5kHAft3CK5BeqvQpoNACM3sslJLQqEtAd7eTjOQkUdfVqxC5uqEh9qPPQF8Xj4BDDvU3QM7QleLBM44LXjY029uGttV-jMMv0chR4Q/s1600/Tata+letakk.jpg
  • Muncul halaman layout blog kalian dan pilih "Tambahkan Gadget"  di bagian mana saja yang kalian suka. (liat gambar di atas)  Pada jendela baru yang keluar, muncul daftar berbagai macam widget yang dapat kalian tambahkan ke blog kalian. Klik dan pilih HTML/Javascript, dan paste kan Kode yang tadi di copy pada kotak yang di sedikan.. Seterusnya Save/ simpan.
  • Liat Blog anda, maka  Live Traffic Feednya akan tampil. 
Selasai sudah Toturial Cara Lengkap Memasang Live Traffic Feed dari situs feedjit. 
Selamat Mencoba .
 

0 Response to "Cara Lengkap Memasang Live Traffic Feed dari situs feedjit"

Posting Komentar

Facebook

animasi-bergerak-sepeda-motor-0029